Menengok Crisis Centre untuk TKI

Author

Bulan agustus 2010 lalu, Jumhur Hidayat selaku kepala Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) menjanjikan crisis centre atau pusat pengaduan untuk TKI akan tersedia pada awal tahun 2011. Ide awal, crisis centre disediakan untuk memaksimalkan peran BNP2TKI melindungi TKI. Seluruh pengaduan TKI dan keluarga yang diterima akan segera didata, diproses dan ditindaklanjuti … Continued